jcm-logo

Bersyukurlah Dengan Apa Yang Ada Padamu

Bersyukurlah Dengan Apa Yang Ada Padamu Mari kita lihat cerita sigkat dibawah ini: Seorang Pria di jalan:  “oh, saya berharap saya memiliki sepeda” Pria di atas sepeda:  “Oh tidak, motornya bagus sekali, saya berharap saya dapat memilikinya” Pria di atas sepeda motor: “Tuhan ! mengapa Engkau tidak memberikan saya mobil?” Pria yang di atas sepeda… Lanjutkan membaca Bersyukurlah Dengan Apa Yang Ada Padamu

Mazmur 50

Mazmur 50 Yang Mahakuasa, Tuhan Elohim, berfirman dan memanggil bumi dari terbitnya matahari sampai kepada terbenamnya. Dari Sion puncak keindahan Elohim tampil bersinar. Elohim kita datang dan tidak akan berdiam diri di hadapan-Nya api menjilat sekeliling-Nya bertiup badai yang dahsyat. Ia berseru kepada langit di atas dan kepada bumi untuk mengadili umat-Nya. “Bawalah kemari orang-orang… Lanjutkan membaca Mazmur 50

Mazmur 46

Mazmur 46 Tuhan itu bagi kita tempat perlindungan dan kekuatan sebagai penolong dalam kesesakan sangat terbukti. Sebab itu kita tidak akan takut, sekalipun bumi berubah sekalipun gunung-gunung goncang di dalam laut. Sekalipun ribut dan berbuih airnya. Sekalipun gunung-gunung goyang oleh geloranya. Kota Tuhan kediaman yang Mahatinggi disukakan oleh aliran-aliran sebuah sungai. Tuhan ada di dalamnya,… Lanjutkan membaca Mazmur 46

Mazmur 43

Mazmur 43 Berilah keadilan kepadaku, ya Tuhan dan perjuangkanlah perkaraku terhadap kaum yang tidak saleh. Luputkanlah aku dari orang penipu dan orang curang. Sebab Engkaulah Tuhan tempat pengungsianku. Mengapa Engkau membuang aku. Mengapa aku harus hidup berkabung di bawah impitan musuh. Suruhlah terang-Mu dan kesetiaan-Mu datang, supaya aku dituntun dan dibawa ke gunung-Mu yang kudus… Lanjutkan membaca Mazmur 43

Mazmur 28

Mazmur 28 Kepada-Mu ya Tuhan gunung batuku aku berseru janganlah berdiam diri terhadap aku sebab jika Engkau tetap membisu terhadap aku. Aku menjadi seperti orang yang turun ke dalam liang kubur. Dengarkanlah suara permohonanku apabila aku berteriak kepada-Mu minta tolong dan mengangkat tanganku ke arah tempat-Mu yang maha kudus. Janganlah menyeret aku bersama-sama dengan orang… Lanjutkan membaca Mazmur 28

Mazmur 23

Mazmur 23 Tuhan adalah gembalaku, takkan kekurangan aku. Ia membaringkan aku di padang yang berumput hijau. Ia membimbing aku ke air yang tenang. Ia menyegarkan jiwaku. Ia menuntun aku di jalan yang benar oleh karena nama-Nya. Sekalipun aku berjalan dalam lembah kekelaman aku tidak takut bahaya sebab Engkau besertaku, gada-Mu dan tongkat-Mu itulah yang menghibur… Lanjutkan membaca Mazmur 23

Mazmur 14

Mazmur 14 Tuhan memandang ke bawah dari sorga kepada anak-anak manusia untuk melihat apakah ada yang berakal budi dan yang mencari Elohim. Mereka semua telah menyeleweng semuanya telah bejat tidak ada yang berbuat baik seorang pun tidak. Tidak sadarkah semua orang yang melakukan kejahatan yang memakan habis umat-Ku seperti memakan roti dan yang tidak berseru… Lanjutkan membaca Mazmur 14

Mazmur 13

Mazmur 13 Berapa lama lagi Tuhan, Kaulupakan aku terus-menerus. Berapa lama lagi Kau sembunyikan wajah-Mu terhadap aku. Berapa lama lagi aku harus menaruh kekuatiran dalam diriku dan bersedih hati sepanjang hari. Berapa lama lagi musuhku meninggikan diri atasku. Pandanglah kiranya jawablah aku ya Tuhan! Buatlah mataku bercahaya, supaya jangan aku tertidur dan mati supaya musuhku jangan berkata… Lanjutkan membaca Mazmur 13

Mazmur 6

Mazmur 6 Ya Tuhan janganlah menghukum aku dalam murka-Mu dan janganlah menghajar aku dalam kepanasan amarah-Mu. Kasihanilah aku Tuhan sebab aku merana. Sembuhkanlah aku Tuhan sebab tulang-tulangku gemetar dan jiwaku pun sangat terkejut tetapi Engkau Tuhan berapa lama lagi? Kembalilah pula Tuhan luputkanlah jiwaku selamatkanlah aku oleh karena kasih setia-Mu. Sebab di dalam maut tidaklah orang ingat kepada-Mu. Siapakah… Lanjutkan membaca Mazmur 6

Mazmur 5

Mazmur 5 Berilah telinga kepada perkataanku ya Tuhan indahkanlah keluh kesahku. Perhatikanlah teriakku minta tolong ya Rajaku dan Tuhanku sebab kepada-Mulah aku berdoa. Tuhan pada waktu pagi Engkau mendengar seruanku pada waktu pagi aku mengatur persembahan bagi-Mu dan aku menunggu-nunggu. Sebab Engkau bukanlah Tuhan yang berkenan kepada kefasikan orang jahat takkan menumpang pada-Mu. Pembual tidak akan… Lanjutkan membaca Mazmur 5